Ceramah Singkat: Panik Menghadapi Virus Corona – Ustadz Johan Saputra Halim, M.H.I.

Akhir akhir ini Dunia heboh dengan munculnya virus Corona yang dimulai dari kasus virus corona di Wuhan hingga muncul di beberapa Negara lainnya bahkan isu Virus corona telah sampai di Indonesia. Lantas bagaimana sikap kita dalam menghadapi virus corona? bagaimana virus korona menurut Islam?

Video ceramah singkat kali ini Ustadz Johan Saputra Halim hafizhahullah menjelaskan tentang nasihat ketika panik menghadapi virus Corona. Yuk simak nasihat selengkapnya dalam video berikut.