Broken Home: Apa itu Broken Home? Apa Penyebabnya? Dan Bagaimana Solusinya? – Ustadz Abdullah Zaen

Keluarga merupakan nikmat yang agung yang Allah karuniakan bagi hamba-hamba yang dikehendaki-Nya. Oleh sebab itu, hendaknya kita menjaga nikmat tersebut dengan sebaik-baiknya. Nah, salah satu permasalahan yang sering muncul berkaitan dengan rumah tangga yaitu “broken home”.

Kata kata broken home adalah kata yang mungkin sering kali kita mendengarnya. Namun apa pengertian broken home? Secara sederhana broken home artinya keretakan di dalam rumah tangga.

Seperti kita sadari bersama bahwa dampak broken home tidak hanya dirasakan oleh orang tua namun dampak keluarga broken home tersebut akan sangat menyakitkan buah hatinya. Maka sering kata kata broken home bikin nangis. Dan hampir tiap cerita broken home bikin nangis karena membuat pilu dan iba.

Ciri ciri broken home tidak melulu dibumbui perceraian sebab ada juga broken home tapi tidak cerai. Dan indikasi awal penyebab broken home yaitu keluarga yang tidak harmonis. Lantas mengapa terjadi broken family? Mengapa keluarga tidak harmonis? Tentu ada banyak sebabnya, dan yang paling dasar yaitu lemahnya pondasi iman di dalam mengarungi bahtera rumah tangga. Dan pondasi iman semakin lemah ketika kita banyak disibukkan dengan hal-hal yang tidak bermanfaat atau cenderung menjauhkan diri dari mengingat Allah subhanahu wata’alaa, misalnya sibuk dengan gadget. Sobat Yufid tentu sudah tahu kan, dampak negatif hp dan gadget semisalnya?

Membangun keluarga sakinah adalah impian setiap muslim. Dan hal tersebut tentu membutuhkan yang namanya ilmu dan kesungguhan. Begitu pula cara mengatasi broken home, dibutuhkan ilmu dan tindakan yang tepat. InsyaAllah dalam video kali ini akan diulas tuntas seputar sebab-sebab dan solusi mengatasi broken home atau broken family.

wallahu a’lam..

Semoga Allah menganugerahkan kepada kita ilmu yang bermanfaat, keistiqomahan dalam beramal sholeh. aamiin..

Simak juga video-video bermanfaat lainnya dari channel yufid TV dan jangan lupa SUBSCRIBE agar memperoleh update video kajian terbaru dan nasihat-nasihat Islam penyejuk hati penyubur iman. SHARE kepada keluarga, kerabat, saudara, dan kawan Anda agar makin banyak yang tahu tentang Islam. Jazaakumullahu khairan

#islamicparenting #solusibrokenhome #UstadzAbdullahZaen

*
MASIH CARI ARTIKEL ISLAM DI GOOGLE?
Yuk, cari di Yufid.com (Islamic Search Engine) saja. Insyaallah LEBIH menenangkan hati!
*
►► SUBSCRIBE di sini untuk belajar LEBIH tentang Islam: http://www.youtube.com/subscription_c…
*
YUK, FOLLOW SOSIAL MEDIA YUFID.TV LAINNYA UNTUK MENDAPATKAN UPDATE VIDEO TERBARU!
Fabebook: https://www.facebook.com/Yufid.TV/
Instagram: https://www.instagram.com/yufid.tv/
Telegram: https://telegram.me/yufidtv
Yufid.TV Official Website: http://yufid.tv

AUDIO KAJIAN
Website: https://kajian.net
Soundcloud: https://soundcloud.com/kajiannet

*
YUK, DUKUNG YUFID.TV!
Yuk, dukung dengan belanja di Yufid Store: http://yufidstore.com
*
DONASI UNTUK VIDEO DAKWAH DAPAT DISALURKAN KE:

BANK SYARIAH INDONESIA
7086882242
a.n. YAYASAN YUFID NETWORK
Kode BSI: 451

Paypal: [email protected]

NB:
Rekening di atas adalah rekening khusus donasi Yufid Network, jadi Anda tidak perlu konfirmasi setelah mengirimkan donasi. Cukup tuliskan keterangan donasi pada saat Anda transfer.

Link catatan penerimaan donasi Yufid Network selama ini dapat Anda lihat di: https://goo.gl/y7o7Se