Kita sering mendengar ajakan untuk beramal jariyah. Amal jariyah adalah amalan yang sangat menguntungkan. Sebab pahala amal jariyah akan terus mengalir meskipun seseorang telah meninggal dunia. Ia tidak lagi bisa beramal namun masih mendapatkan passive income berupa ganjaran. Salah satu contoh amal jariyah yaitu sedekah jariyah. Selama benda yang disedekahkannya mendatangkan manfaat maka selama itu pahala akan mengalir.
Lawan dari amal jariyah adalah dosa jariyah. Inilah hal yang sangat berbahaya dan harus diwaspadai oleh setiap muslim. Apa itu dosa jariyah? Dan apa contohnya?
Kajian ustadz Abdullah Zaen terbaru membahas kitab al-adabul mufrod, kajian hadits bukhori.
Ustadz Abdullah Zaen adalah pimpinan pondok pesantren Tunas Ilmu Purbalingga.
#kajianhadits #haditspilihan #kajianislam #ustadzabdullahzaen #abdullahzaen #uaz #yufidtv #kajianpurbalingga #tunasilmu