Di dalam ajaran Islam, menutup aurat hukumnya wajib. Seorang wanita muslimah diharuskan menutup auratnya dari orang-orang yang tak berhak melihatnya. Rambut kepala, telinga, leher, serta dada termasuk aurat bagi wanita. Untuk itu, sudah semestinya wanita muslimah mengenakan jilbab.
#kajianhadits #haditsshahih #haditspilihan #ustadzabdullahzaen #yufidtv