Tausiyah singkat ini yang disampaikan oleh Ustadz Abu Yahya Badru Salam, Lc, ceramah islam yang berisi tentang pentingnya menjaga pandangan. pandangan bisa merusak segala hal. Pandangan pertama dari mata turun ke hati, hingga terbayang-bayang sang wanita, bagaimanakah seharusnya seorang muslim menjaga pandangannya agar tidak ada pandangan pertama yang menimbulkan dosa