Tafsir Alquran Juz 28: Surat at Talaq Ayat 1 – 12:...
Talak atau perceraian antara suami dan istri telah menjadi pemandangan yang biasa di tengah masyarakat. Kurangnya amanah di antara suami dan istri...
Tafsir Alquran Juz 28: Surat at Taghabun Ayat 1 – 18:...
Surat ke-64 di dalam al-Qur'an dikenal dengan nama surat at-Taghabun. Di dalam surat ini tersimpan berita yang sangat berharga. Allah subhanahu wata'alaa...
Tafsir Alquran Juz 28: Surat Al Munafiqun Ayat 1 – 11:...
Sesungguhnya Allah subhanahu wata'alaa menyediakan balasan berupa azab bagi orang-orang munafik. Di dalam al-Qur'an terdapat satu surat yang dengan jelas menerangkan perihal...
Tafsir Alquran Juz 28: Surat al Jumuah Ayat 1 – 11:...
Hari Jumat merupakan hari ke-enam dalam kalender Hijriah. Hari Jumat adalah hari yang istimewa bagi umat Islam. Sebab berbagai keutamaan dapat dijumpai...
Tafsir Alquran Juz 28: Surat As Saff Ayat 1 – 14:...
Jarkoni adalah akronim dari ungkapan bahasa jawa yang berbunyi bisa ngajar ora gelem nglakoni. Istilah jarkoni kerap menjadi sindiran bagi da'i atau...
Tafsir Alquran Juz 28: Surat al Mumtahanah Ayat 1 – 13:...
Seorang muslim harus memiliki sikap yang teguh dan tidak plintat-plintut. Terlebih lagi ketika berhadapan dengan orang kafir, ia harus berhati-hati agar tidak...
Tafsir Alquran Juz 28: Surat Al Hasyr Ayat 1 – 24:...
Menaati Allah dan Rasul-Nya adalah keharusan bagi setiap manusia. Karena ketaatan tersebut akan berbuah manis berupa kenikmatan surga. Sebaliknya, perilaku menentang Allah...
Tafsir Alquran Juz 28: Surat Al Mujadilah Ayat 1 – 22:...
Di antara pembahasan dalam permasalahan pernikahan yaitu dzihar. Dzihar merupakan perkara yang dilarang di dalam Islam. Contoh dzihar yaitu seorang suami menyamakan...
Tafsir Alquran Juz 29: Surat Al Insan Ayat 1 – 31:...
Allah subhanahu wata'alaa menciptakan manusia dengan suatu tujuan yang mulia. Manusia diciptakan untuk beribadah hanya kepada Allah subhanahu wata'alaa. Dan dalam menjalani...
Tafsir Alquran Juz 29: Surat Al Qiyamah Ayat 1 – 40:...
Sesungguhnya hari kiamat itu benar-benar akan terjadi. Ada banyak dalil tentang hari kiamat baik yang bersumber dari al-Qur'an maupun as-Sunah. Ada satu...