Dosa Paling Besar – Ustadz Dr. Abdullah Roy, M.A
Syirik akbar melebarkan sayapnya, berupa sayap keburukan ke berbagai penjuru dunia. Padahal syirik menempati posisi dosa besar dalam Islam. Bukan sekedar dosa, akan tetapi dosa paling besar. Contoh dosa syirik yang paling kentara ialah saat seseorang meminta bantuan kepada orang yang telah wafat. Inilah contoh syirik akbar. Syirik dosanya tidak terampuni (baca: dosa besar yang tidak diampuni) kecuali ia mau bertaubat. Di antara 70 dosa besar (Al-Kaba’ir) yang disusun oleh para ulama adalah dosa syirik ini. Apakah Anda tahu pengertian dosa besar? Dosa besar ialah dosa yang dijelaskan oleh nash bahwasanya ia termasuk sebesar-besar dosa, example: Syirik, durhaka kepada orang tua, sihir. and many more … Marilah kita hentikan dan bertaubat dari dosa besar yang kadung meradang. Apakah Anda mengenal macam macam syirik, atau contoh syirik di sekitar Anda … Contoh perbuatan syirik banyak sekali yang dapat menyebabkan seseorang disebut musyrik. Dosa syirik bukan dosa biasa, sebab ia menodai hak Allah dalam hal yang khusus bagi-Nya (Rububiyah, Uluhiyah, dan Asma wa Sifat-Nya). Dan supaya Anda tidak mudah meremehkan syirik kecil, sekiranya Anda perlu menelaah kembali terkait contoh syirik asghar atau contoh syirik kecil. Bagaimana caranya? Dengan ilmu tauhid, senantiasa menambah pengetahuan dengan belajar ilmu tauhid. Tauhid adalah mengesakan Allah di dalam peribadatan. Dan pembagian tauhid yang kita kenal sekarang merupakan hasil istiqra’i dari para ulama. Ambillah ibrah dari pertanyaan tentang tauhid, agar kelak Anda semakin memahami apa itu syirik dalam Islam dan bahaya syirik yang tersembunyi.