Cerita Ubay: Siapa Allah? (Cara Mengenalkan Allah pada Anak Usia Dini) – Yufid Kids
Video Yufid Kids kali ini insyaAllah akan memberikan contoh bagaimana cara mengenalkan Allah kepada anak sehingga anak bisa memahami siapa Allah swt itu. Mengenal Allah swt sejak dini sangatlah penting. Dengan mengetahui siapa Allah itu, anak-anak dilatih untuk beriman kepada Allah sejak dini.
Dalam video ini, anak-anak akan diajari cara mengenal Allah melalui ciptaanNya, yaitu mengenal Allah melalui alam semesta yang Allah ciptakan. Ini merupakan salah satu cara mengenal Allah yang terbaik, terutama buat anak-anak yang memiliki rasa penasaran yang tinggi.
Simak selengkapnya bagaimana cara mengenalkan Allah pada anak usia dini dalam video Yufid Kids kali ini. Semoga bermanfaat.
![[CUPLIKAN] Cerita Ubay: Doa ketika Mendengar Guntur (Doa ketika Mendengar Petir) @YufidKids](https://yufid.tv/wp-content/uploads/2022/11/maxresdefault-43-218x150.jpg)
![[CUPLIKAN] Belajar Huruf Abjad: Belajar Menulis Huruf R (Belajar Huruf Alfabet) @Yufid Kids](https://yufid.tv/wp-content/uploads/2022/11/maxresdefault-21-218x150.jpg)
![[CUPLIKAN] Belajar Kosakata: Mengenal Hewan Nokturnal (Mengenal Nama Hewan Nokturnal) @Yufid Kids](https://yufid.tv/wp-content/uploads/2022/09/maxresdefault-170-218x150.jpg)
![[CUPLIKAN] Belajar Huruf Abjad: Belajar Menulis Huruf P (Belajar Huruf Alfabet) @Yufid Kids](https://yufid.tv/wp-content/uploads/2022/09/maxresdefault-73-218x150.jpg)
![[CUPLIKAN] Belajar Huruf Abjad: Belajar Menulis Huruf O (Belajar Huruf Alfabet) @Yufid Kids](https://yufid.tv/wp-content/uploads/2022/08/maxresdefault-14-218x150.jpg)









