Tafsir Alquran Juz 2 Halaman 33: Surat Al Baqarah Ayat 211-215: Tafsir Mudah dan Ringkas

Kesalahan dalam memandang kehidupan dunia dapat berakibat fatal bagi seorang muslim. Terlebih lagi apabila ia menjadikan orang-orang kafir sebagai idola. Maka akan sulit baginya untuk meraih kemuliaan. Sebab kemuliaan itu diraih dengan ketaatan kepada Allah subhanahu wata’alaa. Sementara orang-orang kafir menganggap indah dunia dan menghina orang-orang yang beriman. Padahal kelak di akhirat, orang-orang beriman akan menempati tempat yang mulia. Sedangkan orang-orang kafir dihinakan dan disiksa di dalam neraka.

Siapa yang tidak mengetahui tentang surat Al Baqarah. Surat yang memiliki banyak sekali keutamaan. Surah Al Baqarah adalah surat kedua dalam Al Quran. Surah Al Baqarah full yang tergolong dalam surat Makiyyah ini merupakan surat terpanjang dalam Al Quran. Al Baqarah artinya sapi betina, nama tersebut diambil dari salah satu kisah yang terdapat dalam surat Al Baqarah ayat 67 hingga 74. Salah satu keutamaan yang terkandung di dalam QS Al Baqarah yaitu didalamnya terdapat ayat kursi. Diriwayatkan dari Abu Hurairah bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda: “Sesungguhnya segala sesuatu pasti memiliki punuk dan punuknya Al Quran adalah surat Al Baqoroh dan di dalamnya terdapat penghulu dari ayat-ayat Al Quran yaitu, Ayat Kursi.” (HR At Tirmidzi).

Pada video Yufid.TV kali ini, kami akan melanjutkan pembahasan tentang tafsir mudah dan ringkas surat Al Baqarah juz 2 yaitu surat Al Baqarah ayat 211-215. Sedikit mengulas tentang isi tafsir surat Al Baqarah di atas, dalam Al Baqarah ayat 211, Allah menunjukkan bukti bahwa sebenarnya Bani Israil mengetahui tentang kebenaran, namun mereka berpaling darinya. Al Baqarah ayat 212 ke Maha Pemberi Rezeki-an Allah ditunjukkan dengan Dia memberikan rizki kepada seluruh manusia tanpa terkecuali di dunia, namun hanya orang bertakwalah yang selamat di akhirat. Dalam surat Al Baqarah ayat 213, Allah menjelaskan tentang latar belakang dibalik diutusnya Rasul rasul di muka bumi. Kemudian Al Baqarah ayat 214, salah satu bukti keimanan yaitu dengan adanya cobaan. Di pembahasan terakhir, Al Baqarah ayat 215, Allah menjelaskan tentang orang yang paling utama menerima harta dan yang paling berhak untuk didahulukan serta paling besar hak mereka.

Video bacaan surat Al Baqarah diatas juga dilengkapi dengan murottal surat Al Baqarah serta surat Al Baqarah beserta artinya. Selain lantunan Al Baqarah merdu, video di atas juga merinci Al Baqarah 211-215 dengan penjelasan per ayat. Murottal Al Baqarah ini dilantunkan oleh seorang Qori’ dan juga diperdengarkan dengan pelan dengan makhraj yang jelas sehingga bisa membantu kaum muslimin dalam menghafal Al Quran juga. Jangan lewatkan tafsir Al Baqarah full lainnya yang akan kami bahas di video-video selanjutnya.

#TadabburQuran #TadabburDaily #TafsirAlBaqarah

*
MASIH CARI ARTIKEL ISLAM DI GOOGLE?
Yuk, cari di Yufid.com (Islamic Search Engine) saja. Insyaallah LEBIH menenangkan hati!
*
►► SUBSCRIBE di sini untuk belajar LEBIH tentang Islam: http://www.youtube.com/subscription_c…
*
YUK, FOLLOW SOSIAL MEDIA YUFID.TV LAINNYA UNTUK MENDAPATKAN UPDATE VIDEO TERBARU!
Fabebook: https://www.facebook.com/Yufid.TV/
Instagram: https://www.instagram.com/yufid.tv/
Telegram: https://telegram.me/yufidtv
Yufid.TV Official Website: http://yufid.tv

AUDIO KAJIAN
Website: https://kajian.net
Soundcloud: https://soundcloud.com/kajiannet

*
YUK, DUKUNG YUFID.TV!
Yuk, dukung dengan belanja di Yufid Store: http://yufidstore.com
*
DONASI UNTUK VIDEO DAKWAH DAPAT DISALURKAN KE:

BANK SYARIAH INDONESIA
7086882242
a.n. YAYASAN YUFID NETWORK
Kode BSI: 451

Paypal: [email protected]

NB:
Rekening di atas adalah rekening khusus donasi Yufid Network, jadi Anda tidak perlu konfirmasi setelah mengirimkan donasi. Cukup tuliskan keterangan donasi pada saat Anda transfer.

Link catatan penerimaan donasi Yufid Network selama ini dapat Anda lihat di: https://goo.gl/y7o7Se